4 Hal Kotor Di Dapur Tapi Sering Terlewatkan

0
2717
Hal Kotor Di Dapur Tapi Sering Terlewatkan
1

Kebersihan tentunya adalah sesuatu yang mestinya diperhatikan oleh setiap orang. Hal tersebut bukannya tanpa alasan. Karena seperti yang diketahui bahwa dengan menjaga kebersihan maka tentunya juga bisa menjaga kesehatan. Seperti yang diketahui bahwa kesehatan yang dimiliki oleh seseorang tidak bisa dilepaskan dari kebersihan yang berhasil dijaga. Hal tersebutlah yang kemudian membuat siapapun yang ingin selalu mampu menjaga kesehatannya bisa dimulai dengan  memperhatikan kebersihan. Tidak terkecuali dengan kebersihan yang ada di dapur. Dimana pada tempat inilah, sudah tidak bisa dipungkiri lagi menjadi pusat dari banyak aktifitas yang bisa mengundang banyaknya kekotoran. Salah satu yang paling utama adalah karena adanya kegiatan masak. Seperti yang diketahui bahwa kegiatan masak akan membuat tempat yang ada disana menjadi kotor karena berbagai persiapan untuk masak itu sendiri. Sehingga tidak heran apabila kemudian banyak orang yang apabila membersihkan sebuah tempat maka dapur akan selalu mendapatkan perhatian khusus. Hal tersebut tentunya tidak bisa dilepaskan dari kenyataan bahwa dapur seringkali lebih kotor dibandingkan tempat lainnya. Namun yang belum banyak orang ketahui adalah ada 4 hal kotor di dapur tapi sering terlewatkan. Sesuatu yang pastinya membuat banyak orang menjadi terkejut karenanya. Namun fakta tersebut tentunya sekaligus bisa digunakan untuk membuat pembersihan terhadap dapur harus lebih jeli. Sedangkan 4 haling paling kotor di dapur yang dimaksud adalah seperti berikut ini:

  1. Mesin Blender

Hal Kotor Di Dapur Tapi Sering Terlewatkan

Blender sepertinya alat yang tidak pernah bisa dilepaskan dari dapur. Hal tersebut tentunya bukan tanpa alasan. Karena seperti yang diketahui bahwa blender seringkali digunakan untuk memblender berbagai buah, sayuran hingga bumbu untuk masakan. Sesuatu yang pastinya akan meninggalkan bekas yang menempel pada blender. Namun yang paling sering menjadi kekeliruan adalah bahwa banyak orang yang masih salah kaprah dalam membersihkan blender. Dimana masih banyak orang yang membersihkan mesin blender hanya dengan cara membersihkannya melalui air yang mengalir. Padahal cara ini kurang sempurna. Memang benar bahwa air yang mengalir akan membuat blender terlihat sudah bersih dan tidak perlu dibersihkan lagi. Namun yang seringkali dilupakan adalah mesin blender yang ada pada blender. Atau lebih tepatnya baling-baling yang menempel pada blender. Seperti yang diketahui bahwa baling-baling yang menempel pada blender inilah yang berperan utama dalam membersihkan buah, sayuran maupun bumbu yang dimasukan. Dan biasanya dibersihkan hanya dengan air saja tidak akan cukup untuk menghilangkan kotoran di dalamnya. Dimana banyak sekali kotoran yang menempel di sela-sela mesin blender tersebut. Bayangkan saja apabila blender tersebut seringkali digunakan dan tidak dibersihkan secara sempurna maka sudah dapat dipastikan semakin banyak pula kotoran yang terus menempel.

  1. Rak Penyimpanan Sayur Di Kulkas

Hal Kotor Di Dapur Tapi Sering Terlewatkan

Hal paling kotor di dapur berikutnya yang seringkali terlewatkan adalah rak penyimpanan sayur di kulkas. Seperti yang diketahui bahwa rak penyimpanan ini karena tersimpan di dalam kulkas seringkali terlihat bersih. Apalagi biasanya rak tersebut hanya untuk diisi dengan sayuran maupun buah-buahan. Sehingga kemudian muncul anggapan bahwa rak tersebut akan sulit kotor. Namun nyatanya anggapan tersebut adalah sebuah salah besar. Karena meskipun tersimpan di dalam kulkas bukan berarti tempat tersebut akan bebas kotoran maupun kuman dengan begitu saja. Karena nyatanya apabila rak tersebut jarang dibersihkan maka sisa sayuran maupun buah-buahan yang disimpan di dalam sana pastinya akan menimbulkan kotoran maupun bakteri. Dimana apabila tidak segera dibersihkan maupun kuman maupun bakteri tersebut akan menempel pada sayur maupun buah berikutnya yang dimasukan ke dalam rak tersebut. Untuk itulah, rak penyimpanan sayur ini perlu dibersihkan secara benar. Dimana cara pembersihannya bukan hanya dengan menggunakan air yang mengalir semata. Namun juga harus dibersihkan dengan sabun pembersih khusus sekaligus beri sedikit gosokan. Hal tersebut tentunya dimaksudkan untuk membersihkan kotoran maupun bakteri yang menempel disana.

  1. Spatula Karet

Hal Kotor Di Dapur Tapi Sering Terlewatkan

Spatula karet tentunya sudah menjadi benda lazim yang bisa ditemukan di dapur. Hal tersebut disebabkan karena spatula digunakan untuk memasak. Namun tidak seperti spatula yang lainnya nyatanya spatula karet begitu mudah untuk menempelnya kotoran maupun bakteri. Dimana hal ini bisa terjadi karena spatula yang dibersihkan secara tidak maksimal. Untuk itulah pentingnya membersihkan spatula karet secara benar. Dimana cara membersihkan spatula karet secara benar sendiri bisa dilakukan dengan cara memisahkan gagang dengan kepala spatula. Hal tersebut dilakukan bukan hanya karena lebih mudah dalam membersihkannya namun juga untuk membersihkan sisa-sisa makanan yang biasanya masih menempel. Sehingga nantinya tentu spatula karet ini bisa dibersihkan secara lebih maksimal dan terhindar dari kotoran yang terus menempel.

  1. Busa Cuci Piring

Hal Kotor Di Dapur Tapi Sering Terlewatkan

Setiap orang yang ingin mencuci piring pastinya akan mengandalkan busa untuk membersihkannya. Atau lebih sering disebut busa cuci piring. Dimana nyatanya busa cuci piring ini menyimpan banyak sekali kotoran yang tidak disadari. Untuk itulah, pentingnya membersihkan busa cuci piring ini secara benar. Dimana untuk membersihkan secara benar sendiri bisa dilakukan dengan cara merendamnya di air panas setelah digunakan untuk mencuci piring.

Setelah mengetahui ketiga hal tersebut tentu semestinya membuat kita lebih hati-hati sekaligus waspada lagi. Tapi bagi anda yang merasa kesulitan atau kewalahan dalam melakukan pekerjaan bersih-bersih seperti yang dijelaskan diatas, dan tidak ingin direpotkan dengan hal tersebut, maka anda dapat menggunakan alternatif lain dibidang jasa cleaning service terpecaya yang akan siap membantu anda dengan maksimal.

1